Contoh Soal Program Linear Pilihan Ganda – Melalui halaman ini, idschool akan memberikan contoh soal program linear berupa pilihan ganda. Kumpulan soal program linear di sini, dapat sobat idschool gunakan sebagai latihan dalam menghadapi ujian nasional. Karena kumpulan soal program linear di sini disesuaikan dengan soal program linear untuk level kognitif penalaran, sesuai dengan kisi-kisi UN terbaru.
Contoh 1 – Soal UN Program Linear
Untuk membuat 1 liter minuman jenis A diperlukan 2 kaleng soda dan 1 kaleng susu, sedangkan untuk membuat 1 liter minuman jenis B diperlukan 2 kaleng soda dan 3 kaleng susu. Tersedia 40 kaleng soda dan 30 kaleng susu. Jika 1 liter minuman jenis A dijual seharga Rp30.000,00 dan satu liter minuman jenis B dijual seharga Rp50.000,00, pendapatan maksimum dari hasil penjualan kedua jenis minuman tersebut adalah ….
A. Rp500.000,00
B. Rp540.000,00
C. Rp600.000,00
D. Rp700.000,00
E. Rp720.000,00
Pembahasan:
Misal:
- Banyak jenis A: x
- Banyak jenis B: y
Diperoleh persamaan model matematika seperti berikut.
Fungsi tujuan: memaksimalkan f(x) = 30.000x + 50.000y
Fungsi kendala:
Perhatikan daerah layak yang sesuai dengan fungsi kendala yang diberikan

Diperoleh titik empat titik pojok:
- Titik A (0, 0)
- Titik B(0, 10)
- Titik C (15, 5)
- Titik D(20, 0)

Mencari nilai maksimum f(x) = 30.000x + 50.000y
Titik A (0, 0)
Titik B (0, 10)
Titik C (15, 5)
Titik D (20, 0)
Jadi, pendapatan maksimum dari hasil penjualan kedua jenis minuman tersebut adalah Rp700.000,00.
Jawaban: D
Baca Juga: Ulasan Materi Program Linear
Contoh 2 – Soal UN Program Linear
Untuk membuat 1 liter minuman jenis A diperlukan 2 kaleng soda dan 1 kaleng susu, sedangkan untuk membuat 1 liter minuman jenis B diperlukan 2 kaleng soda dan 3 kaleng susu. Tersedia 40 kaleng soda dan 30 kaleng susu. Jika 1 liter minuman jenis A dijual seharga Rp30.000,00 dan satu liter minuman jenis B dijual seharga Rp50.000,00, pendapatan maksimum dari hasil penjualan jenis minuman tersebut adalah ….
A. Rp500.000,00
B. Rp540.000,00
C. Rp600.000,00
D. Rp700.000,00
E. Rp720.000,00
Pembahasan:
Berdasarkan informasi pada soal dapat diperoleh informasi berikut ini.

Model Matematika:
Fungsi tujuan: meminimumkan f(x) = 30.000x + 50.000y
Fungsi kendala:
Daerah layak yang memenuhi fungsi kendala:

Koordinat titik pojok:
- Titik A (0, 0)
- Titik B(0, 10)
- Mencari koordinat titik C:
Ordinat:
Demikianlah ulasan tentang contoh soal program linear pilihan ganda, di mana memuat kumpulan soal setara UN untuk level kognitif penalaran. Terimakasih sudah mengunjungi idschoo(dot)net, semoga bermanfaat!
Absis:
Titik C (15, 5)
- Titik D (20, 0)
Selidiki masing-masing nilai titik pojok:
Titik A (0, 0)
Titik B (0, 10)
Titik C (15, 5)
Titik D (20, 0)
Jadi, pendapatan maksimum dari hasil penjualan jenis minuman tersebut adalah Rp700.000,00.
Jawaban: D
Baca Juga:
- Contoh Soal Program Linear Level Kognitif Pengetahuan dan Pemahaman
- Contoh Soal Program Linear Level Kognitif Aplikasi
Atau kembali ke halaman daftar kisi-kisi UN SMA IPA Matematika 2019