Perhatikan gambar di bawah ini!
Keliling bangun tersebut adalah ….
A. 161 cm
B. 152 cm
C. 142 cm
D. 128 cm
Jawab:
Keliling bangun sama dengan jumlah semua panjang yang membentuk bangun tersebut. Bangun datar yang diberikan pada soal memiliki ukuran-ukuran panjang seperti yang ditunjukkan pada gambar di bawah.
Keliling bangun = 32 + 9 + 24 + 32 + 9 + 11 + 15 + 11 + 9 = 152 cm.