Kumpulan Soal Pertumbuhan dan Perkembangan Tumbuhan [Biologi SMA]Klik salah satu soal pertumbuhan dan perkembangan tumbuhan materi Biologi SMA di bawah untuk melihat soal selengkapnya dan pembahasannya.Data hasil perkecambahan biji kacang hijau pada dua tempat yang berbeda.Faktor yang mempengaruhi pertumbuhan kacang tanah berdasarkan data tersebut adalahDari data di atas, dapat disimpulkan bahwa pertumbuhan kacang hijau ….Seorang siswa melakukan pengamatan perkecambahan biji kacang.