Bibliografi

Cara Penulisan Daftar Pustaka dari Berbagai Sumber

Sebuah karya ilmiah biasanya menggunakan banyak jenis sumber untuk dijadikan panduan dalam penulisannya. Berbagai sumber daftar pustaka dari suatu karya ilmiah dapat berasal dari buku, jurnal, majalah/koran, ensiklopedia, halaman website yang dapat dipercaya, dan lain sebagainya. Penulisan daftar pustaka umumnya ditulis urut secara abjad yang memuat informasi nama penulis, tahun penerbit, judul tulisan, lokasi penerbit, […]

Cara Penulisan Daftar Pustaka dari Berbagai Sumber Read More »

Penulisan Daftar Pustaka yang Benar dari Sumber Buku

Ada dua aturan dalam penulisan daftar pustaka yang benar yaitu format American Psychological Association (APA) dan Modern Language Association (MLA). Untuk format penulisan daftar pustaka yang benar umunya banyak menggunakan gaya APA. Daftar pustaka memuat informasi-informasi penting dari sebuah referensi yang digunakan. Biasanya, daftar pustakan terletak dihalaman paling belakang dari sebuah karya tulis. Secara umum,

Penulisan Daftar Pustaka yang Benar dari Sumber Buku Read More »