Kesetimbangan

Cara Menentukan Arah Pergeseran Reaksi Kesetimbangan

Reaksi kesetimbangan disebut juga dengan reaksi bolak balik (reversible) adalah reaksi kimia yang berlangsung dua arah. Arah pergeseran reaksi kesetimbangan dapat dipengaruhi oleh faktor dari luar. Beberapa faktor yang dapat mempengaruhi arah pergeseran reaksi kesetimbangan adalah perubahan konsentrasi, suhu, volume, dan tekanan. Selain itu reaksi kesetimbangan dapat dipercepat melalui penambahan katalis. Kondisi setimbang suatu reaksi bolak-balik […]

Cara Menentukan Arah Pergeseran Reaksi Kesetimbangan Read More »

Faktor – Faktor yang Mempengaruhi Kesetimbangan Kimia

Pengetahuan apa saja faktor yang mempengaruhi kesetimbangan kimia cukup dibutuhkan dalam kehidupan sehari-hari. Misalnya pada dunia indsutri, pengetahuan tentang faktor yang mempengaruhi kesetimbangan kimia dibutuhkan untuk menghemat biaya produksi. Sehingga keuntungan dari kegiatan produksi yang dilakukan dapat menjadi lebih banyak. Kesetimbangan merupakan keadaan yang stabil namun peka terhadap perubahan yang timbul dari luar. Adanya pengaruh

Faktor – Faktor yang Mempengaruhi Kesetimbangan Kimia Read More »

Apa Itu Kesetimbangan Kimia?

Beberapa reaksi kimia dapat berlangsung dengan dua arah atau bolak-balik. Pada reaksi dua arah, saat zat-zat hasil reaksi bereaksi kembali membentuk zat-zat semula (pereaksi). Reaksi bolak-balik berlangsung sampai saat laju reaksi ke kanan sama dengan laju reaksi ke kiri. Suatu kondisi pada reaksi bolak-balik yang telah mencapai keadaan setimbang disebut dengan kesetimbangan kimia. Persamaan reaksi yang

Apa Itu Kesetimbangan Kimia? Read More »

Rumus Tetapan Kesetimbangan Kc dan Kp (+Hubungan Keduanya)

Rumus tetapan kesetimbangan digunakan pada reaksi kimia yang berlangsung dua arah. Simbol tetapan kesetimbangan dinotasikan dengan huruf K yang meliputi Kc dan Kp. Kc adalah tetapan kesetimbangan konsentrasi yang nilainya tetap selama suhu tetap. Sedangkan Kp adalah tetapan kesetimpangan berdasarkan tekanan gas. Reaksi kimia tidak hanya dapat berlangsung satu aruh (irreversible) namun juga dapat berlangsung dua arah atau bolak-balik

Rumus Tetapan Kesetimbangan Kc dan Kp (+Hubungan Keduanya) Read More »

Kelarutan (s) dan Hasil Kali Kelarutan (Ksp)

Bahasan mengenai kelarutan (s) dan hasil kali kelarutan (ksp) memuat pengetahuan tentang kemampuan garam-garam dapat larut dalam air. Di mana kemampuan dari beberapa garam untuk larut dalam air memiliki perbedaan. Ada garam yang mudah larut dalam air seperti NaCl (natrium klorida), ada garam yang sukar larut dalam air seperti AgCl (perak klorida). Faktor yang menyebabkan suatu

Kelarutan (s) dan Hasil Kali Kelarutan (Ksp) Read More »