makhluk hidup

Struktur Organel Sel Eukariotik dan Fungsinya

Sel menjadi unit fungsional dan struktural terkecil dari makhluk hidup. Ada dua jenis sel berdasarkan ada/tidaknya membran inti yaitu sel eukariotik dan prokariotik. Organe sel eukariotik dan prokariotik memiliki perbedaan, namun organel sel eukariotik dan prokariotik juga memiliki persamaan. Perbedaan antara organel sel eukariotik dan prokariotik terdapat pada mitokondria, badan golgi, dan retikulum endoplasma yang […]

Struktur Organel Sel Eukariotik dan Fungsinya Read More »

7++ Soal Hormon Tumbuhan dan Pembahasan [Kumpulan dari Berbagai Tipe]

Bentuk soal hormon tumbuhan dapat berupa peranan/fungsi hormon bagi tumbuhan untuk mengenali nama hormon yang sesuai dengan fungsi tersebut. Bentuk soal dapat juga berupa nama hormon yang selanjutnya menanyaka apa fungsinya. Agar dapat menjawa soal-soal terkait materi hormon pada tumbuhan, sobat idschool tentunya perlu mengetahui apa saja hormon pada tumbuhan dan bagaimana fungsinya. Ada tujuh

7++ Soal Hormon Tumbuhan dan Pembahasan [Kumpulan dari Berbagai Tipe] Read More »

Cara Kerja dan Fungsi Hormon Auksin pada Perkembangan Tumbuhan

Fungsi hormon auksin pada perkembangan tumbuhan berperan dalam pertumbuhan sel-sel tumbuhan. Auksin adalah hormon pada tumbuhan yang terletak pada jaringan meristem apikal (meristem ujung). Bagian tumbuhan yang terdapat jaringan meristem apikal adalah ujung-ujung tumbuhan seperti pucuk batang, daun, atau akar. Hormon auksin juga dapat dijumpai pada tunas, bunga, dan buah. Produksi hormon auksin berada pada bagian-bagian

Cara Kerja dan Fungsi Hormon Auksin pada Perkembangan Tumbuhan Read More »

3 Macam Gerak pada Tumbuhan dan Contohnya

Tumbuhan sama seperti makhluk hidup lainnya yaitu dapat bergerak, namun gerak pada tumbuhan sangat terbatas. Gerakan pada tumbuhan dapat terjadi karena adanya faktor rangsang yang mempengaruhinya. Bagian tumbuhan yang melakukan respon terhadap rangsangan dapat berupa ujung akar, batang, ujung daun, bunga, biji, atau bagian tumbuhan yang lainnya. Macam-macam gerak pada tumbuhan berdasarkan jenis rangsangan yang mempengaruhi dibedakan menjadi tiga yaitu

3 Macam Gerak pada Tumbuhan dan Contohnya Read More »

3 Tahapan Oogenesis pada Pembentukan Sel Telur Wanita

Oogenesis merupakan proses pembentukan sel telur atau ovum yang terjadi di ovarium (indung telur) pada tubuh wanita. Ovarium merupakan salah satu bagian organ reproduksi yang hanya terdapat pada tubuh wanita. Dalam proses tahapan oogenesis terjadi tiga tahapan yaitu penggandaan, pertumbuhan, dan pematangan. Proses pembelahan sel terjadi secara mitosis dan meiosis yang membentuk oogonium menjadi sebuah

3 Tahapan Oogenesis pada Pembentukan Sel Telur Wanita Read More »

Tahapan Spermatogenesis Secara Berurutan dan Penjelasannya

Tahapan spermatogenesis secara berurutan meliputi perubahan dari spermatogonium, spermatosit primar, spermatosit sekunder, spermatid, dan spermatozoa. Di mana perubahan pada tahapan spermatogensis terjadi dalam empat fase yaitu fase pembelahan, pertumbuhan, pematangan, dan spermiogenesis. Dengan pembelahan sel yang terjadi pada proses tahapan spermatogeneis meliputi pembelahan mitosis, meiosis I, dan meiosis II. Spermatogenesis hanya terjadi pada tubuh pria

Tahapan Spermatogenesis Secara Berurutan dan Penjelasannya Read More »

Perubahan Primer dan Sekunder pada Laki-Laki dan Perempuan pada Masa Pubertas

Ada dua jenis perubahan yang terkadi ketika seorang manusia tumbuh dewasa yaitu perubahan primer dan sekunder. Bentuk perubahan primer dan sekunder yang terjadi pada laki-laki dan perempuan terjadi saat sudah masuk pubertas atau masuk akil balig (usia remaja). Meringkas keterangan pada Modul 2 Ilmu Pengetahuan Alam (IPA) Paket Kelas VI dari Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset,

Perubahan Primer dan Sekunder pada Laki-Laki dan Perempuan pada Masa Pubertas Read More »

Kumpulan Ciri Khusus Hewan (+Contoh Soal & Pembahasan)

Ciri khusus hewan pada umumnya berfungsi sebagai bentuk adaptasi agar dapat bertahan hidup. Hewan memiliki bentuk kemampuan bertahan hidup yang dapat dilihat dari bentuk fisik atau warna tubuh hewan. Beberapa hewan memiliki ciri khusus berbeda untuk dapat bertahan hidup di lingkungannya. Setiap hewan memiliki ciri khusus yang berbeda karena kebutuhan hewan juga berbeda-beda. Misalnya, ikan

Kumpulan Ciri Khusus Hewan (+Contoh Soal & Pembahasan) Read More »

5 Cara Adaptasi Penguin Hidup Di Daerah Kutub

Ada beberapa cara adaptasi penguin untuk hidup di daerah dingin seperti di daerah kutub. Bentuk adaptasi dilakukan penguin untuk menghadapi udara yang sangat dingin. Salah satu cara adaptasi penguin hidup di daerah kutub terdapat dari morfologi dari penguin sendiri. Selain itu juga dilakukan cara adaptasi penguin dengan hidup berkelompok atau berkoloni. Dengan cara tersebut dapat

5 Cara Adaptasi Penguin Hidup Di Daerah Kutub Read More »

Contoh Adaptasi Morfologi pada Hewan

Itik atau bebek memiliki bentuk kaki berselaput dan paruh seperti sudu merupakan salah satu contoh bentuk adaptasi morfologi pada hewan. Adaptasi dan morfologi merupakan dua kata yang memiliki pengertian berbeda. Adaptasi adalah cara makhluk hidup hidup bertahan mengatasi tekanan lingkungan agar dapat bertahan hidup. Sedangkan pengertian morfologi secara umum adalah pengetahuan tentang bentuk. Sehingga, adaptasi

Contoh Adaptasi Morfologi pada Hewan Read More »