Percepatan

Percepatan Benda pada Bidang Miring (+Contoh Soal dan Pembahasan)

Percepatan benda pada bidang miring dapat dihitung dengan menerapkan hukum Newton. Di mana besar percepatan benda pada bidang miring nilainya sebanding dengan besar gaya pada benda. Besar percepatan benda pada bidang miring bergantung dari empat faktor. Keempat faktor tersebut meliputi massa benda (m), sudut kemiringan bidang miring (θ), gaya tarik/dorong (F), dan koefisein gesek (µ). […]

Percepatan Benda pada Bidang Miring (+Contoh Soal dan Pembahasan) Read More »

Rumus Percepatan Rata-Rata dan Sesaat (+Cara Hitung)

Percepatan rata-rata dan sesaat terdapat pada benda yang melaju atau bergerak dengan kecepatan tertentu. Benda bergerak pada umumnyna memiliki kecepatan yang berubah-ubah. Di mana benda kadang bergerak lebih cepat dan kadang lebih lambat. Benda bergerak yang cenderung mempercepat gerakannya memiliki percepatan, sementara benda yang cenderung memperlambat gerakannya memiliki perlambatan. Pembeda percepatan dan perlambatan terdapat pada

Rumus Percepatan Rata-Rata dan Sesaat (+Cara Hitung) Read More »