Banyak siswa yang mendapat nilai kurang dari 7 adalah ….

Perhatikan tabel nilai ulangan matematika dari sekelompok siswa.

NilaiFrekuensi
31
43
55
68
77
85
93
1011

Banyak siswa yang mendapat nilai kurang dari 7 adalah ….
A. 6 siswa
B. 8 siswa
C. 17 siswa
D. 18 siswa

Jawab: C

Banyak siswa yang mendapat nilai kurang dari 7 sama dengan banyak siswa yang mendapat nilai 3, 4, 5, dan 6. Dari tabel dapat diketahui bahwa banyak siswa yang mendapat nilai 3, 4, 5, dan 6 berturut-turut adalah 1, 3, 5, dan 8.

Banyak siswa yang mendapat nilai kurang dari 7

Menghitung banyak siswa yang mendapat nilai 3, 4, 5, dan 6:
= 1 + 3 + 5 + 8
= 17 siswa

Jadi, banyak siswa dengan nilai kurang dari 7 adalah 17 siswa.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *