Negara

Apa Perbedaan Negara Kesatuan dan Federal?

Perbedaan negara kesatuan dan federal terdapat bentuk penyelenggaraan pemerintahan. Pada perbedaan negara kesatuan dan federal terlihat bagaimana bentuk hubungan yang antara pusat dengan unit/negara bagian. Bentuk negara yang dijalankan oleh suatu negara merupakan sistem yang diinginkan oleh sebagian besar (mayoritas) penduduk/rakyat negara tersebut. Sebagai contoh Indonesia menghendaki bentuk negara kesatuan dan tidak menghendaki Indonesia berbentuk […]

Apa Perbedaan Negara Kesatuan dan Federal? Read More »

Profil 11 Negara Asia Tenggara

Ada 11 negara Asia Tenggara yaitu negara-negara yang terdapat di benua Asia bagian tenggara. Daftar 11 negara Asia Tenggara meliputi Myanmar (Burma), Laos, Thailand, Kamboja, Malaysia, Singapura, Inonesia, Brunei Darussalam, Filipina, dan Timor Leste. Dari 11 negara Asia Tenggara, hanya satu negara yang tidak tergabung dalam Perhimpunan Bangsa-Bangsa Asia Tenggara atau Association of Southeast Asian

Profil 11 Negara Asia Tenggara Read More »

6 Negara Bagian Australia dan 2 Wilayah Teritorial Australia

Benua Australia terdiri dari 8 bagian yang terdiri dari 6 negara bagian Asutralia dan 2 teritorial Australia. Enam negara bagian Australia meliputi New South Wales (Sydney), Victoria (Melbourne), Queendsland (Brisbane), Australia Barat (Perth), Australia Selatan (Adelaide), dan Tasmania (Hobart). Sedangkan dua wilayah teritorial Australia meliputi Australia Utara (Darwin) dan Wilayah Ibu Kota Australia (Canberra). Perbedaan

6 Negara Bagian Australia dan 2 Wilayah Teritorial Australia Read More »

4 Unsur Terbentuknya Negara (Konstitutif dan Deklaratif) Berdasarkan Konvensi Montevideo

Ada empat unsur terbentuknya negara berdasarkan konvensi montevideo yaitu penduduk tetap (masyarakat), wilayah tertentu, pemerintahan yang berdaulat, dan kemampuan melakukan hubungan dengan negara-negara lain. Keempat unsur terbentuknya negara tersebut dibedakan menjadi dua macam syarat yaitu syarat konstitutif dan syarat deklaratif. Banyaknya negara di seluruh dunia berpatokan pada negara-negara yang tergabung sebagai anggota Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB).

4 Unsur Terbentuknya Negara (Konstitutif dan Deklaratif) Berdasarkan Konvensi Montevideo Read More »

Perbedaan Pengakuan Secara De facto dan De jure

Kemerdekaan suatu negara terdiri dari dua jenis pengakuan yaitu pengakuan secara de facto dan de jure. Perbedaan pengakuan secara de facto dan de jure terdapat pada bentuk pengakuan hukum sebagai negara yang berdulat menurut hukum internasional. Adanya pengakuan secara de facto dan de jure dapat terlihat dari bagaimana kelengkapan negara dan hubungan suatu negara dengan

Perbedaan Pengakuan Secara De facto dan De jure Read More »

Profil 6++ Negara di Asia Timur dan Keterangannya

Benua Asia terbagi menjadi lima wilayah, salah satunya adalah Asia Timur. Negara – negara di Asia Timur meliputi Tiongkok/China (Beijing), Mongolia (Ulan Bator), Jepang (Tokyo), Republik Tiongkok atau Taiwan (Taipe), Korea Selatan (Seoul), dan Korea Utara (Pyongyang). Selain itu ada juga negara di Asia Timur yang memiliki status negara semi merdeka seperti Hong Kong dan

Profil 6++ Negara di Asia Timur dan Keterangannya Read More »