Pengaruh Pajak dan Subsidi Terhadap Keseimbangan Pasar
Pajak adalah pungutan wajib untuk rakyat atau badan usaha oleh negara yang diatur dalam undang-undang. Subsidi adalah bantuan berupa nominal uang atau komoditas kepada suatu badan yang umumnya diberikan oleh pemerintah. Kedua faktor tersebut dapat membuat keseimbangan pasar menjadi berubah. Pengaruh pajak dan subsidi terhadap keseimbangan pasar dapat membuat harga pasar atau jumlahnya berubah. Hukum penawaran berlaku […]
Pengaruh Pajak dan Subsidi Terhadap Keseimbangan Pasar Read More »