Bentuk sederhana pecahan 35/60 adalah ….

Bentuk sederhana pecahan
3560
adalah ….
A.
712
B.
512
C.
13
D.
16

Jawab: A

Bentuk pecahan paling sederhana diperoleh dari operasi hitung pecahan dengan membagi pembilang dan penyebut pecahan dengan bilangan terbesar yang sama-sama bisa membagi habis keduanya.

Diketahui sebuah pecahan 35/60; pembilang = 35 dan penyebut = 60. Sebuah bilangan terbesar yang dapat membagi habis pembilang (35) dan penyebut (60) adalah 5.

Menentukan bentuk sederhana pecahan 35/60:

3560
=
35 : 560 : 5
=
712

Jadi, bentuk sederhana pecahan 35/60 adalah 7/12

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *