Hasil dari 5 + 6 : (−3) adalah ….

Hasil dari 5 + 6 : (−3) adalah….
A. 7
B. 4
C. 3
D. −2

Jawab: C

Dalam metematika, ada sebuah aturan untuk melakukan operasi hitung bilangan. Urutan operasi yang dikerjakan terlebih dahulu adalah operasi dalam (1) tanda kurung, (2) pangkat, (3) perkalian/pembagian, dan (4) penjumlahan dan pengurangan. Jika terdapat operasi yang sama kedudukannya, perhitungan dilakukan dari kiri.

Cara melakukan operasi hitung:
5 + 6 : (−3) = 5 + [6 : (−3)]
= 5 + (−2)
= 5 − 2
= 3

Jadi, hasil dari 5 + [6 : (−3)] = 3

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *