Sebuah tangki berisi campuran air dan alkohol dengan perbandingan 4 : 3. Jika 5 liter alkohol ditambahkan ke dalam tangki, perbandingan air dan alkohol menjadi 4 : 5. Jumlah air di dalam tangki tersebut adalah ….
(A) 8 liter
(B) 10 liter
(C) 12 liter
(D) 15 liter
(E) 16 liter

Jawab: (B)

  • Misalkan:
    • Banyak air dalam tangki = x
    • Banyak alkohol dalam tangki = y

Perbandingan air dan alkohol mula-mula adalah 4 : 3, sehinga x : y = 4 : 3. Setelah ditambahkan 5 liter, perbandingan air dan alkohol dalam tangki adalah 4 : 5, sehingga x : y = 4 : 5.

Dari dua perbandingan tersebut dapat dibentuk persamaan-persamaan berikut.

Persamaan (i):

x y
=
4 3

*kalikan silang

3x = 4y

3x – 4y = 0

Persamaan (ii):

x y + 5
=
4 5


5x = 4(y + 5)

5x = 4y + 20

5x – 4y = 20

Nilai x dapat dicari dengan metode eliminasi pada Sistem Persamaan Linear Dua Variabel dari persamaan (i) 3x – 4y = 0 dan persamaan (ii) 5x – 4y = 20 seperti berikut.

Sebuah tangki berisi campuran air dan alkohol dengan perbandingan 4 : 3


Nilai x = jumlah air di dalam tangki. Jadi, jumlah air di dalam tangki tersebut adalah 10 liter (B).

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *