Kumpulan Soal PK UTBK Perbandingan Senilai dan Berbalik Nilai

Klik salah satu soal PK UTBK Perbandingan (Senilai dan Berbalik Nilai)di bawah untuk membuka soal selengkapnya beserta dengan pembahasannya.

Satu adonan beton dibuat dari a bagian semen dan 1 bagian pasir. Telah digunakan 3 bagian semen dan 5 bagian pasir untuk membuat beberapa adonan semen beton tersebut.
Satu kaleng cat hijau dihasilkan dari 2 liter cat biru dan 3 liter cat kuning. Telah dicampurkan 5 liter cat biru dan a liter cat kuning untuk membuat cat hijau tersebut.
Satu orang dapat menyortir 40 surat dalam waktu x menit. Jika terdapat 280 surat yang harus disortir oleh 4 orang, maka waktu penyortiran yang diperlukan adalah … menit.
Pembuatan 120 biskuit ukuran kecil memerlukan x kg adonan. Untuk membuat 300 biskuit dengan ukuran dua kali biskuit kecil diperlukan adonan sebanyak … kg.