sistem katrol

Keuntungan Mekanis Katrol

Keuntungan mekanis katrol adalah besar nilai gaya yang digandakan karena menggunakan katrol. Katrol merupakan salah satu jenis pesawat sederhana. Kegunaan katrol adalah memberi kemudahan manusia dalam melakukan kerja. Contoh sederhana, sebelum ditemukan mesin pompa air, katrol mempermudah kerja manusia untuk mengambil air dari dasar sumur. Dengan menggunakan katrol, usaha uang diperlukan menjadi lebih kecil sehingga […]

Keuntungan Mekanis Katrol Read More »

Sistem Katrol Majemuk

Sebuah sistem katrol merupakan sistem katrol majemuk jika komposisi penyusun sistem tersebut terdiri dari lebih dari satu jenis katol. Pembahasan dalam sistem katrol majemuk meliputi persamaan percepatan sistem katrol dan tegangan tali pada suatu sistem katrol yang memuat lebih dari satu katrol. Objek atau benda yang terpasang pada sistem katrol dihubungkan oleh tali dan melalui

Sistem Katrol Majemuk Read More »

Sistem Katrol Bidang Miring

Sistem katrol bidang miring adalah sebuah sistem yang di dalamnya terdapat katrol dan bidang miring. Bahasan dalam sistem katrol bidang miring adalah melihat gaya apa yang bekerja pada benda. Dengan mengetahui gaya-gaya yang bekerja pada benda, nantinya percepatan gerak benda dapat ditentukan/dihitung. Sebuah sistem katrol bidang miring melibatkan obyek/benda yang terletak pada bidang miring, sebuah

Sistem Katrol Bidang Miring Read More »

Sistem Katrol Sederhana

Katrol merupakan salah satu jenis pesawat sederhana yang dapat mempermudah pekerjaan manusia. Bahasan dalam sistem katrol sederhana memuat gaya-gaya apa saja yang bekerja pada katrol. Persamaan dalam sistem katrol sederahan merupakan contoh penerapan Hukum Newton pada bidang ilmu mekanika. Hukum Newton yang berlaku pada sistem setimbang adalah Hukum I Newton. Sedangkan Hukum Newton pada sistem

Sistem Katrol Sederhana Read More »